Berarti,
dudukan kampas pada mangkok kopling juga berbeda. Jupiter MX terbaru
kaki kampasnya lebih lebar . Maka pemasangan kampas Karisma pada MX
lawas harus pakai 6 lembar kampas kopling, agar pas dan memberi respon
tenaga yang bagus. Sedang MX lansiran 2009 ke atas pakai lima lembar
kampas GL-Pro. Agar hasilnya makin sip lepasin kampas yang kecil berikut
dua buah plat atau judderspring-nya diganti dengan kampas yang utuh.
Ini berlaku buat yang lawas dan baru.
Soal harga kampas Karisma
original dijual Rp 125.000. Tidak jauh beda dengan kampas GL-Pro yang
satu set-nya dihargai Rp 130.000. Monggo dicoba, pasti tidak kecewa.
0 comments:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !